Semua
sedih akan aku katakan
Dia
yang aku sayang akan aku lupakan
Dia
yang memberi aku cinta
Cinta
suci ..sesuci anggrek putih
Walau
nanti kita berpisah
Aku tak
mau bercinta lagi
Biar
biar aku sendiri
Demi
cinta suci ini aku rela
Hanya
dia yang tau hatiku ini
Hanya
dia yang mengerti perasaanku
Didalam
kesunyian
Didalam
kesedihan
Dia
selalu menhiburku
Hanya dia
yang tau batinku ini
Hanyalah
dia pengobat luka dihati
Walau
dia telah pergi
aku tak
mau lagi bercinta dengan lain
0 Comments
silahkan memberikan komentarnya